Gambaran Betapa Berat Perjuangan Hidup di Kota Jakarta - Loverlem blog

Post Top Ad

loading...

02 Maret 2012

Gambaran Betapa Berat Perjuangan Hidup di Kota Jakarta

Perjuangan berat para buruh kuli bangunan yang kebanyakan berasal dari daerah Brebes, Jawa Tengah, merantau ke Ibukota Jakarta untuk mengadu nasib. Para buruh rela tinggal di kolong jembatan Grogol, Jakarta, menanti panggilan order bekerja serabutan. Dengan modal cangkul, mereka rela bekerja keras sebagai buruh kuli bangunan untuk membiayai keluarganya di kampung halaman.
Setiap orderan, mereka dibayar Rp 120 ribu perhari. Namun pemanggilan orderan tidak rutin, bahkan sampai 3 minggu mereka tidak bekerja karena tidak adanya orderan.


Para kuli bangunan kebanyakan berasal dari daerah Brebes, Jawa Tengah.


Para buruh kuli bangunan tengah duduk-duduk santai sambil menunggu orderan di bawah kolong jembatan Grogol, Jakarta.


Cangkul dan topi merupakan modal peralatan berharga bagi para buruh kuli bangunan untuk mencari nafkah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Bottom Ad

loading...